Rumah Belajar

Belajar untuk semua

Rumah Belajar – Sumber Belajar

Tinggalkan komentar

Tak terasa Rumah Belajar (belajar.kemdikbud.go.id atau belajar.kemdiknas.go.id) sudah 2 tahun ada banyak fitur yang ada di dalamnya mulai dari RPP, Bahan Belajar Interaktif, Aktivitas Pembelajaran, Bank Soal, dan Katalog Media. Sekarang bertambah dengan fitur Kelas Maya dan Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan. Tetapi sangat disayangkan fitur lama sekarang di ubah menjadi sumber belajar. Rumah Belajar atau Sumber Belajar saat ini sudah mengalami banyak perubahan. Jika dilihat dari sisi tampilan sudah berubah 4 kali. Mulai dari yang statis (diam) kemudian dinamis (ada yang bergerak-gerak). Hehehe lucunya mengalami perubahan dari yang bergerak ke yang statis lagi karena banyak yang tidak bisa klik link-link yang ada pada gambar. Terima kasih untuk ide-ide dan karya yang luar biasa dari tim desain grafis Pustekkom, tim konten yang memberi masukkan untuk perbaikan fitur-fitur rumah belajar.

rumbel1 rumbel2
rumbel3 rumbel4

Bagaimanapun, seperti apapun tampilannya rumah belajar haruslah dapat menjadi jembatan untuk pendidikan yang lebih baik, dan pusat sumber belajar bagi komunitas pendidikan di negara kita … amin

Penulis: hendriwidiatmoko

Rumah Belajar berisi bahan belajar interaktif dengan animasi dan simulasi untuk proses pembelajaran

Tinggalkan komentar